Anniversary Free Fire

 

Anniversary Free Fire 2021 sebentar lagi tiba, mungkin kalian penasaran mengenai Event berhadiah Bundle Gratis dan juga mengenai Kode Redeem FF 1 Menit lalu yang belum digunakan dan akan dibagikan pada pesta ulang tahun game Free fire ke 4 ini bukan? Untuk itu silahkan kalian baca selengkapnya di artikel ini.

HUT Free fire 2021 yang ke-4 ini digadang-gadang akan menghadirkan sesuatu Event yang menarik dan rugi jika dilewatkan. Pasalnya, untuk merayakan hari kelahiran dari game besutan Garena tersebut yang bertepatan dengan Akhir tahun akan mengadakan event besar.

Free fire yang dirilis 23 Agustus 2017 silam kini pada ulang tahun di umurnya yang 4 tahun sudah mencapai puncak kepopuleran sebagai game Nomor 1 di Indonesia dalam kategori Battle Royale.

Karena kepopulerannya tersebut kini acara Ultah FF juga akan diadakan secara besar-besaran yang konon katanya juga akan disiarkan Live di TV nasional.

Nah, bagi kamu yang penasaran apa sih eventnya? Apa hadiahnya? Dan kapan waktunya silahkan kalian baca artikel tentang Anniversary FF 2021 ini.

Tentang Anniversary Free Fire

Tentang Anniversary Game Free fire

Selain pihak Garena, Anniversary Free fire (FF) sudah memasuki tahun ke 4 dimana akan hari spesial tersebut juga sangat ditunggu-tunggu oleh para survivor mengingat akan ada Event Besar.

Buat kamu yang sudah menunggunya dari bulan lalu dan belum dapatkan Bocoran Event serta hadiah tersebut kini kalian bisa simak artikel ini sampai selesai.

Namun sebelum itu, kalian pastikan dulu catat tanggal pastinya dari Perayaan hari jadi FF tersebut berikut ini.

Tanggal Anniversary Free fire ke 4

Meskipun tanggal rilis Publik ini adalah 23 Agustus Namun pada kali ini Ultah Free fire akan hadir pada tanggal 28 September 2021.

BACA JUGA :  Cafe Racer Mod APK

Setelah kamu mengetahui tanggal Hadi jadi dari game FF, kini kamu saatnya mengetahui Program atau Acara terbarunya.

Event Anniversary FF 2021

Event Anniversary Game Free fire.jpg

Kali ini Acara yang akan hadir pada hari jadi game FF tersebut Bernama Free fire Wheel.

Lantas persyaratan apa saja yang harus pemain penuhi untuk mengikuti dan dapatkan hadiah di Event ini? Kamu juga bisa lihat selengkapnya berikut ini.

  • Program utama dari Free fire 4nniversay Live TV Show akan diselenggarakan pada tanggal 27 Agustus 2021, Pukul 19:00 s/d 20:00 WIB.
  • Event Free fire Wheel akan dibuka dengan waktu tepat sesuai tanggal dan jadwal yang tertera.
  • Setiap pengguna harus Tonton Jadwal Live pada YouTube dan juga Situs Resmi Garena langsung.
  • Setiap yang mengikuti atau berpartisipasi pada event Free fire Wheel juga berhak menang dengan membawa pulang Hadiah Grand Prize berupa 1 Unit Smart TV, Hp, Motor dan juga hadiah utama 1 buah Mobil.
  • Pajak sesuai yang berlaku hari ini dan semuanya ditanggung oleh pemenang.
  • Event lainnya yang bisa pemain ikuti adalah Dukung pemain esports dan Youtuber yang akan diadakan pada 25-27 Agustus.
  • Pemain yang juga berpartisipasi akan dapat 4 Unit Smartphone.
  • Pemenang dari Event FF Wheel Free fire 4th akan diumumkan di Live TV langsung.
  • Pemenang harus sudah mengunduh dan bermain game Free fire.
  • Semua dokumen setelah pengumuman harus sudah tersedia untuk Klaim Hadiah.
  • Apabila ditemukan kecurangan dan lain sebagainya, maka pihak Free fire berhak untuk membatalkan atau memblokir hadiah tadi.
  • Setiap pemenang harus patuh terhadap syarat dan ketentuan yang tersedia.
  • Karyawan Garena Free fire mulai dari tingkat atas sampai bawah tidak boleh ikuti Event ini.
  • Keputusan Free fire mutlak dan sewaktu-waktu berhak untuk batalkan hadiah kepada pemenang.

Nah, bagi kamu yang belum jelas, kalian bisa juga untuk mengunjungi langsung halaman Official Garena di freefire.garena.co.id dan baca Syarat dan ketentuannya di mana.

BACA JUGA :  Daftar Advance Server FF

Fitur Terbaru di Anniversary Free fire dalam Game FF

Banyak fitur terbaru yang hadir pada pesta perayaan Umur Free fire yang memasuki 4 tahun ini setelah update diantaranya sebagai berikut.

  • Clash Squad dengan tema Request Function
  • Item dan juga Senjata Terbaru bernama M4A1 lengkap beserta Attachments dengan penyesuaian pada saat pelemparan Granat.
  • Mode baru yang bernama Lone Wolf Khususnya peta Iron Cage.
  • Persiapan clash Squad Season 8.
  • Pembelian item langsung terhadap inventaris.
  • Menampilkan Tas atau Ransel terutama pada mode Clash Squad sesuai permintaan Survivor di Feedback.
  • Kenaikan Level lebih cepat.
    Terdapat karakter baru, Thiva dan Dimitri.
  • Banyak penyesuaian terhadap beberapa karakter seperti Joeta, Shani, Luqueta, Alvaro, dan Jordan.
  • Pet Terbaru bernama sensie Tig dengan Skill Tinggi.
  • Senjata dengan damage besar yaitu AC80 dengan damage 50.
  • Perbaikan beberapa bug dan juga penghapusan beberapa Akun yang memakai Cheat Diamond FF yang sering dikeluhkan pemain.

Selain event Wheel, Garena juga membagikan 8 buah Voucher Royale secara cuma-cuma atau Gratis kepada para pemain. Pemain bisa dapatkan hadiah ini cukup dengan Login dan tentunya sudah mengupdate game ke patch terbaru.

Oleh karena itu supaya kalian tidak melewatkan kesempatan langka ini, alangkah baiknya kalian untuk klaim langsung pada tanggal 4 hingga 8 Agustus mendatang khususnya saat event ini berlangsung.

Akhir Kata

Silahkan untuk jangan lewatkan kesempatan ini karena belum tentu Event Anniversary FF yang sama akan muncul di tahun 2023 depan.

Demikian Ulasan kami tentang Kapan Tanggal Anniversary Free fire dan event apa yang hadir pada Ulang tahun FF ke 4 kali ini. Semoga kalian beruntung dan memenangkan hadiah yang telah kami sebutkan tadi.