Cara Menonaktifkan WA Sementara

 

WhatsApp sebagai salah satu Aplikasi Perpesanan paling populer kini sudah menjadi Alat dibeberapa instansi untuk melakukan Foto Dokumentasi, Chat dan Diskusi Grup. Oleh karena itu, Permintaan Cara Menonaktifkan WA Sementara hingga Selamanya (Permanen) sangat banyak dicari.

Sebenarnya kita bisa saja Menonaktifkannya dengan menggunakan Aplikasi Whatsapp Mod seperti GB WhatsApp APK dan menggunakan FOUAD WhatsApp. Namun karena perizinannya sendiri belum resmi maka kalian bisa terus ikuti cara nonaktif WA agar ceklis 1 ini.

Banyak sekali alasan mengapa orang-orang ingin menggunakan cara Menonaktifkan Akun WhatsApp Sementara ini. Nah, apakah kamu salah satunya yang ingin menutup akun WA saat ini? Jika iya, silahkan terus baca artikel ini sampai selesai.

Alasan Menonaktifkan WhatsApp Sementara

alasan cara menonaktifkan wa

Seperti yang kami singgung diatas bahwa banyak sekali alasan mengapa orang-orang berniat untuk Nonaktifkan WhatsApp padahal aplikasi yang satu ini tidak terlepas dari Smartphone jaman sekarang. Untuk mengetahuinya, silahkan simak selengkapnya berikut ini.

Terikat Pinjaman Online

Di jaman serba digital ini meminjam uang dan juga membeli barang dengan cara berhutang bisa dilakukan melalui Aplikasi atau dengan digital.

Lantas jika berhutang sudah tidak lagi bertemu antara kedua belah pihak secara Offline, apa jaminannya? Tentu berbagai macam dimana salah satunya adalah Nomor Ponsel atau Kontak WhatsApp dari si peminjam yang bisa dihubungi.

Hal tersebut dilakukan apabila peminjam tidak melunasi sesuai kesepakatan maka Teman-teman WhatsApp akan diberitahukan oleh yang memberikan pinjaman agar peminjam malu.

Karena malu, pada akhirnya si peminjam berusaha untuk menonaktifkan Akun WhatsApp.

Punya Nomor Ponsel Lebih dari 1

Setiap telepon pintar jaman sekarang memiliki Slot Nomor Kartu perdana atau Nomor Ponsel dual yang artinya lebih dari 1.

Untuk beralih dari Akun WhatsApp nomor 1 dan yang lainnya tentu pengguna perlu menutup dulu akun WhatsApp yang terhubung ke Nomor Pertama.

Tentunya hal tersebut jauh lebih simpel daripada menggunakan Aplikasi Kloning (Pengganda) Karen akan membuat penyimpanan Ponsel Membengkak.

Punya smartphone lebih dari 1

Selain alasan memiliki nomor kartu SIM lebih dari 1, alasan memiliki Smartphone lebih dari 1 juga tidak jarang pengguna rasakan. Terlebih ponsel lamanya memiliki spek rendah sehingga untuk berganti ke Smartphone ke Spesifikasi lebih tinggi perlu mematikan dahulu Akun WA di Ponsel lama beberapa menit agar tidak Bentrok pas login di Hp baru.

BACA JUGA :  Y2mate Com Free Fire Download, Situs pengunduh Video FF Ultra HD

Selain beberapa alasan diatas, tentu banyak sekali alasan atau penyebab lainnya mengapa orang-orang tertarik mematikan WA sementara.

Cara menonaktifkan WA tanpa Mematikan Data Internet

cara menonaktifkan wa Tanpa data internet

Banyak orang bertanya bagaimana sih cara menonaktifkan WA tanpa Mematikan paket Data koneksi Internet termasuk jaringan WiFi? Karena memang kita tidak akan tersambung ketika masuk kedalam WhatsApp, maka untuk mematikannya harus dengan melalui Force Close atau Hentikan Paksa Aplikasi WhatsApp yang berjalan dengan cara berikut.

  • Pertama silahkan masuk ke Pengaturan.
  • Jika sudah, kalian pilih Aplikasi yang terpasang saat ini.
  • Silahkan pilih Aplikasi WhatsApp.
  • Jika sudah, silahkan untuk pilih Hapus Data atau Hapus Paksa Aplikasi.

Nah, dengan hal tersebut kini semua orang yang mencoba menghubungi kamu lewat WhatsApp Akan Centang 1 dan kamu tidak akan mengetahuinya.

Cara Menonaktifkan akun WA tanpa Aplikasi Tambahan

Cara Berikutnya yang bisa kalian lakukan untuk Nonaktifkan WhatsApp ialah tanpa perlu Aplikasi tambahan. Cara ini sangat mudah dilakukan, lebih hemat penyimpanan, Merta mengurangi mobilitas kinerja ponsel.

Bagaimana caranya? Silahkan simak langkah-langkah untuk Nonaktifkan WA tanpa APK berikut ini.

  • Pertama silahkan kalian masuk ke Aplikasi WhatsApp.
  • Jika sudah, masuklah ke Menu Pengaturan dengan menekan tanda 3 titik di Pojok kanan atas.
  • Jika sudah, kalian pilih Setelan.
  • Selanjutnya kalian pilih Akun.
  • Bila sudah, gulir kebawah dan pilih Hapus akun saya.
  • Kemudian kamu tinggal masukan nomor dan kode negara nomor Ponsel kita.
  • Kemudian untuk Nonaktifkan, kalian tingg tekan Hapus akun.

Note: Jangan khawatir, karena ini Hanya bersifat Sementara maka kalian bisa Aktifkan WA Kapan saja dengan nomor yang sama.

Cara menonaktifkan WA dengan Aplikasi Greenify

Greenify merupakan salah satu Aplikasi pengoptimalan Ponsel yang tersedia di Playstore. Termasuk WhatsApp, kamu bisa menonaktifkannya dengan Aplikasi ini sehingga kemungkinan pesan yang masuk akan berstatus Pending atau tidak terkirim. Berikut ini adalah langkah-langkah tata cara penggunaannya.

  • Pertama silahkan kalian unduh dan Install Greenify di Hp android.
  • Jika sudah, silahkan kalian buka dan ikuti perintah persiapan yang ada.
  • Jika sudah, kamu pilih Not Rooted untuk perangkat belum di Root.
  • Selanjutnya kalian pilih Hibernation Only.
  • Tunggulah beberapa saat sampai selesai hingga Ponsel memasuki Mode tidur.
  • Jika telah selesai, kalian pilih tanda (+) untuk memasukan Aplikasi apa saja yang akan ditidurkan.
  • Pilih Aplikasi WA lalu tekan Ikon berlogo Zzzz.

Aplikasi terpilih yang ditidurkan sementara akan mati dan bisa dihidupkan kembali sampai pengguna menghapusnya dari Mode Hibernasi Greenify.

Menonaktifkan WA dengan Apliaksi Hibernator

cara menonaktifkan wa dengan aplikasi hibernate

Selain Greenify, Aplikasi Hibernator juga bisa kalian pakai untuk membuat akun WA menjadi tidak aktif dalam kurun waktu yang tidak lama. Berikut ini adalah langkah-langkah yang harus dilakukan.

  • Pertama silahkan kamu pergi ke Playstore lalu download Hibernator buatan APPDEV QUEBEC berlogo Zzz.
  • Jika sudah, kalian pilih Launched App untuk membukanya.
  • Selanjutnya kalian Pilih WhatsApp untuk membuatnya tidak aktif selama beberapa saat.
  • Selanjutnya kalian pilih dan masuk ke layanan akses.
  • Silahkan lanjutkan dan pilih Opsi Nonaktif supaya WA mati.
BACA JUGA :  Download Video Tiktok Tanpa Watermark

Nonaktifkan WA menggunakan APK Mobiwol

Bagi yang belum tahu bahwa cara kerja Mobiwol ini adalah untuk membatasi koneksi internet terhadap Aplikasi WhatsApp yang terinstal pada suatu Ponsel atau Smartphone mulai dari Hp Oppo, Xiaomi, Samsung dan Vivo. Begitupun untuk Off WA, maka kamu perlu ikuti tutorialnya berikut ini.

  • Pertama, silahkan kamu unduh dan Install dulu Mobiwol pada Google Playstore
  • Jika sudah, pada Firewall kalian pilih On agar apk ini segera aktif.
  • Kemudian pada pengaturan dinding api kalian cari aplikasi WA.
  • Kemudian tekan Ikon WiFi, tekan hingga sinyalnya berubah menjadi warna gelap.
  • Setelah semua langkanya kalian ikuti, maka kini meskipun kita bebas dari pesan pemberitahuan WA namun Pesannya akan tetap masuk.

Cara menonaktifkan WA Sementara di Semua HP Android

Cara Berikutnya untuk menonaktifkan WhatsApp (WA) Sementara di kebanyakan Hp android dengan berbagai merk mulai dari Oppo, Xiaomi, Vivo dan juga Samsung agar centang 1.

  • Pertama silahkan kalian cari Ikon WhatsApp.
  • Lalu tekan Lama Ikon WA Tersebut.
    Jika sudah, pilih Info Aplikasi.
  • Bila sudah terbuka, silahkan kalian pilih Paksa Berhenti.
  • Selesai.

Meskipun cara yang kami ajarkan ini terbilang simpel, namun letak dari “Info Aplikasi” ini berbeda-beda tiap ponsel.

Untuk itu bagi kamu yang memiliki salah satu dari Ponsel dengan OS Android yang sudah kami sebutkan diatas bisa melakukan Cara ini dengan sangat mudah dan tanpa Error.

Cara menonaktifkan WA Sementara di iPhone

Lain Android lain halnya Smartphone dengan sistem operasi iOS seperti iPhone, iPad dan juga Mac.

Perbedaannya dari Android adalah tata letak, kemananan atau Privasi lebih terlindungi sehingga berbeda.

Bagi kamu kebetulan yang memiliki HP dengan Operating Sistem iOS yang ingin menonaktifkan Akun WA tanpa Uninstall aplikasinya maka bisa ikuti panduan berikut.

  • Pertama silahkan kalian tekan Ikon atau logo WhatsApp beberapa detik.
  • Setelah logo (X) muncul, maka kalian bisa langsung memilihnya untuk menghapus akun.

Kesimpulan

Pada dasarnya untuk Cara Menonaktifkan Akun WA (WhatsApp) baik Android maupun iPhone sama saja. Hanya saja, yang membedakan tiap perangkat tersebut adalah tampilan interface tiap-tiap perangkat tersebut yang membedakannya.

Itulah tadi cara terbaru 2023 yang kami praktekan untuk menonaktifkan WA Sementara untuk HP Samsung, Oppo, Xiaomi, Vivo, dan juga Smartphone iOS (iPhone, iPad, dan Mac) Tanpa menggunakan WhatsApp MOD yang terkenal banyak Manfaatnya yang dapat kami sampaikan.